Analisis Hasil Survei KEbutuhan Data Kabupaten Klaten 2019 - BPS-Statistics Indonesia Klaten Regency

You can submit service complaints to us at Complaints or access the People's Online Aspiration and Complaints Service here.

The Integrated Statistics Service can be accessed here.

As our effort to improve the quality of Klaten Regency BPS data and services, please be willing to fill out the 2024 Data Needs Survey here.

Analisis Hasil Survei KEbutuhan Data Kabupaten Klaten 2019

Catalog Number : 1399013.3310
Publication Number : 33100.2024
ISSN/ISBN : 978-602-70748-4-2
Publishing Frequency : Annualy
Release Date : April 22, 2020
Language : Indonesian
File Size : 1.32 MB

Abstract

Sesuai dengan amanat UU Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik dan PP Nomor 51 tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Statistik, Badan Pusat Statistik (BPS) sebagai lembaga publiK memiliki tugas dan tanggungjawab menyediakan data dan informasi statistic. Kepuasan serta kualitas pelayanan kepada konsumen menjadi hal utama dalam penyajian dan pelayanan data oleh BPS. Untuk mengidentifikasi kebutuhan dan tingkat kepuasan dilakukan Survei Kebutuhan Data (SKD).Hasil SKD 2019 BPS Kabupaten Klaten disajikan dalam bentuk publikasi “Analisis Survei Kebutuhan Data Kabupaten Klaten 2019” yang berisi analisis karakteristik dan analisis kepuasan data. Analisis ini dilengkapi dengan penyajian dalam bentuk Indeks kepuasan Konsumen (IKK).
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten(Statistics of Klaten Regency)Jl. Merapi No. 6 Klaten 57423

Telp (62-272) 321689

Mailbox : bps3310@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia