Gross Regional Domestic Product of Klaten Regency by Expenditure 2017 - 2021 - BPS-Statistics Indonesia Klaten Regency

You can submit service complaints to us at Complaints or access the People's Online Aspiration and Complaints Service here.

The Integrated Statistics Service can be accessed here.

As our effort to improve the quality of Klaten Regency BPS data and services, please be willing to fill out the 2024 Data Needs Survey here.

Gross Regional Domestic Product of Klaten Regency by Expenditure 2017 - 2021

Catalog Number : 9302020.3310
Publication Number : 33100.2203
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Annually
Release Date : April 28, 2022
Language : Indonesian
File Size : 2.38 MB

Abstract

Publikasi Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Klaten MenurutPengeluaran 2017-2021 merupakan salah satu publikasi yang diterbitkan oleh Badan PusatStatistik (BPS) Kabupaten Klaten. PDRB Menurut Pengeluaran merupakan perangkat dataekonomi yang dapat digunakan untuk mengevaluasi kinerja pembangunan ekonomi suatuwilayah (provinsi maupun kabupaten/kota).Penghitungan PDRB dapat dilakukan melalui 3 (tiga) pendekatan, yaitu : (i)pendekatan produksi/penyediaan (PDRB Menurut Lapangan Usaha/industry), (ii)pendekatan pengeluaran/permintaan akhir (PDRB Menurut Pengeluaran/ expenditure),dan (iii) pendekatan pendapatan (PDRB Menurut Pendapatan/income). Ketiga pendekatanpenghitungan tersebut secara teori akan menghasilkan angka PDRB yang sama.Publikasi ini secara khusus membahas mengenai PDRB menurut pendekatanpengeluaran/permintaan akhir dari tahun 2017 sampai dengan tahun 2021. Pendekatan inidirinci menjadi beberapa komponen, yaitu Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga,Pengeluaran Konsumsi Lembaga Non Profit Yang Melayani Rumah Tangga, PengeluaranKonsumsi Pemerintah, Investasi (Pembentukan Modal Tetap Bruto dan PerubahanInventori), Ekspor, Impor, serta Ekspor Neto Antar Daerah (ekspor antar daerah dikurangidengan impor antar daerah). Data PDRB dalam publikasi ini sudah menerapkan konsepSystem of National Accounts 2008 seperti yang direkomendasikan oleh United Nations.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten(Statistics of Klaten Regency)Jl. Merapi No. 6 Klaten 57423

Telp (62-272) 321689

Mailbox : bps3310@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia