EVALUASI PELAKSANAAN PENDATAAN SAKERNAS AGUSTUS 2024 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten

Saudara bisa menyampaikan pengaduan layanan kepada kami di Aduan atau mengakses Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat disini.

Layanan Statistik Terpadu dapat diakses disini.

Sebagai upaya kami dalam meningkatkan kualitas data dan pelayanan BPS Kabupaten Klaten, mohon kesediaan Saudara untuk mengisi Survei Kebutuhan Data Tahun 2024 disini.

EVALUASI PELAKSANAAN PENDATAAN SAKERNAS AGUSTUS 2024

EVALUASI PELAKSANAAN PENDATAAN SAKERNAS AGUSTUS 2024

15 Agustus 2024 | Kegiatan Statistik


BPS Kabupaten Klaten melaksanakan Evaluasi Pelaksanaan Pendataan Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) Agustus 2024.

SAKERNAS adalah survei berkala BPS yang dirancang khusus untuk mengumpulkan data ketenagakerjaan, bertujuan untuk memperoleh estimasi data jumlah penduduk bekerja, jumlah pengangguran, dan indikator ketenagakerjaan lainnya. Sejak tahun 2024, pelaksanaan Sakernas telah menggunakan mode CAPI (Computer Assisted Personal Interviewing).

Kegiatan evaluasi ini bertujuan untuk memastikan data yang dikumpulkan sesuai dengan kondisi lapangan dan mengidentifikasi apa saja yang memerlukan perbaikan dalam proses pelaksanaan pendataan lapangan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten(Statistics of Klaten Regency)Jl. Merapi No. 6 Klaten 57423

Telp (62-272) 321689

Mailbox : bps3310@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik